Berita
08 Dec 2022 07:51:57
Admin
Kegiatan Coaching Clinic ke Pemerintah Daerah BA BUN Tahap 1 Angkatan 3 Provinsi Jawa Timur Tahun 2022 yang berlangsung pada tanggal 02 - 04 Juni 2022 bertempat di Harris Hotel & Conventions Jl. A. Yani, Polowijen, Blimbing, Kota Malang.
Adapun tujuan kegiatan coaching clinic adalah agar Pemerintah Daerah melalui satuan pendidikan yang ada di wilayahnya mendapatkan pemahaman tentang kurikulum merdeka dan penerapan paradigma baru dalam pembelajaran.
20 November 2023
Admin
25 Januari 2026
Admin
21 Maret 2023
Admin
Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2026